Opini Para Pemuda

Posted by smanekasivtujuhbelas Label:

17 agustus adalah hari kemerdekaan ,pasti kalian bertanya-tanya , kenapa sih harus tanggal 17 ??karena menurut buku yang saya baca ; tanggal 17 adalah tanggal di turunkan nya al-qur’an suci agama islam ,BUNG KARNO dan BUNG HATTA memanfaatkan tanggal tersebut sebagai hari kemerdekaan indonesia .
Sekarang kita cari tau apa yang dimaksud dengan arti kemerdekaan ???? arti dari kemerdekaan itu adalah bebas dari penjajahan yang berarti kita sudah tidak harus melakukan apa yang dipaksakan oleh penjajah baik fisik maupun mental .......
Tapi kenapa ya kita harus  merayakan hari kemerdekaan??? Apakah itu penting????
Jawabannya adalah: karena kita harus menghargai perjuangan mereka , kita hanya perlu memeriahkannya dengan cara apapun seperti lomba-lomba,pawai,bahkan bazar pun ada , itu hanya segelintir contoh yang ada di indonesia , banyak hal yang dilakukan masyarakat indonesia , kita memperingati hari 17 agustus itu penting karena mereka sudah berjuang demi masa depan kita , dan kita hanya perlu mengingat mereka dan menghargai perjuangan mereka , itu saja... ; tapi apa yang kita lakukan sekarang ?????, kita tidak mengingat maupun menghargai perjuangan mereka , , banyak orang yang menyianyiakan kesempatan mereka untuk belaja r , mereka hanya perlu meneruskan perjuangan para pahlawan agar tidak berhenti cukup sampai di sini saja , kita ini pemuda indonesia ,kita bukan sampah masyarakat , dan kita ini juga bukan orang yang hanya merepotkan orang yang ada di sekitar kita saja kan????? ; jika itu sifat para pemuda indonesia pasti para pahlawan akan marah jika mereka masih ada , mereka akan sangat malu . karena itu bukan mental para pahlawan.

Saya harap opini saya ini bisa membangkitkan semangat para pemuda indonesia agar indonesia bisa bangkit dari keterpurukannya slama ini....

                                             BANGKIT INDONESIA KU........

0 komentar:

Posting Komentar